Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan Universitas Warmadewa

Jl. Terompong No.24, Sumerta Kelod, Kec. Denpasar Tim., Kota Denpasar, Bali 80239

Call:(0361) 240 727

[email protected]

Guest Lecture Aneka Gen Satu Indonesia : Menyongsong Kedokteran Presisi

Kamis, 15 Desember 2022

Card image

Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan Universitas Warmadewa mengadakan Guest Lecture "Aneka Gen, Satu Indonesia : Menyongsong Kedokteran Presisi" secara hybrid bertempat di Ruang GDM 1 Gedung F3 lantai 4, Kamis, 15 Desember 2022 dengan menghadirkan Prof. dr. Herawati Sudoyo, M.Sc, PhD yang merupakan peneliti utama di Mochtar Riady Institute for Nanotechnology (MRIN) sebagai narasumber.